Uncategorized
PRESS RELEASE KUNJUNGAN EKSTERNAL 2023 HIMAKOM UNY x HMP ILKOM UINSA
Kunjungan Eksternal merupakan salah satu program kerja yang dipegang oleh Divisi Humas Eksternal HIMAKOM FISHIPOL UNY. Program kerja ini dilaksanakan untuk memperkenalkan HIMAKOM FISHIPOL UNY kepada Himpunan Mahasiswa Jurusan lain yang masih memiliki relasi dengan keilmuan komunikasi di luar ruang lingkup UNY. Selain itu, Kunjungan Eksternal menjadi wadah untuk menjalin, Read more…